Wakapolda Sumut Safari Subuh di Masjid Baitusholihin, Jema'ah Apresiasi

MEDAN-Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara melalui Wakapoldasu Irjen Pol Dr. Dadang Hartanto, S.H., S.I.K., M.Si. kembali melaksanakan safari subuh di Masjid Baitusholihin Jalan Karya Bakti Kecamatan Medan Johor Wakil Selasa (03/01/2023).

Kedatangan Irjen Pol Dr. Dadang Hartanto, S.H., S.I.K., M.Si.ke Masjid Baitusholihin di dampingi Dirbinmas Poldasu Kombes Pol Ja’far Sodiq, S.H., M.M., M.Han, Kasubbid Penmas Bidhumas AKBP Dr. Herwansyah Putra, S.H., M.Si., dan Kapolsek Deli Tua. Kompol Dedi Dharma.

Rombongan Wakapoldasu langsung disambut oleh Pengurus Mesjid Baitusholihin dan Para Jamaah yang akan melaksanakan solat subuh berjamaah dan sangat Apresiasi giat yang dilaksanakan.

Setelah melakukan Subuh berjamaah Wakapolda Sumut, Irjen Pol Dr. Dadang Hartanto, S.H., S.I.K., M.Si.berkesempatan memberikan arahan dan bimbingan ke para jamaah.

“Alhamdulillah situasi kamtibmas kita sampai saat ini berjalan kondusif, pada Natal dan tahun baru arus mudik dapat berjalan dengan lancar, bukan hanya karena kepolisian namun juga karena kerjasama seluruh masyarakat”, Ucap Dadang.

Lanjutny, pada kesempatan itu, Wakapoldasu juga mengingat tentang pentingnya persatuan dan kesatuan bangsa guna masyarakat Indonesia bisa bekerja sama dengan baik..

“Negara kita beragam suku bangsa dan agama, berbeda-beda namun tetap bersatu, Pegang terus bahwa kita merupakan umat yang rahmatan lil alamiin kebaikan bagi seluruh alam, InsyaAllah berkah bagi kita”, terang Jenderal Bintang dua tersebut.(*/esa)

Posting Komentar untuk "Wakapolda Sumut Safari Subuh di Masjid Baitusholihin, Jema'ah Apresiasi"

SATUHATISUMUT.COM

Bersama Membangun Negeri

MEDAN

PAC PP Medan Belawan Buka Pendaftaran Calon Ketua

Peringati G30 S/PKI, MPW PP Sumut Gelar Malam Renungan Suci di Tugu Ampera Kampung Kolam

Jumat Berkah, Komunitas Satu Hati Salurkan 200 Paket Sembako Wakapolri Komjen Agus Andrianto ke Masyarakat

Gebyar Kemerdekaan RI ke 78, Partai Golkar Medan Peduli Lansia, Makan Bersama & Gelar Perlombaan

Penyanyi Kota Medan Lisa Ong,Sedang Naik Daun Berbuat Tanpa Pamrih

Satu Rumah Terbakar di Medan, 6 Orang Tewas Terpanggang

Maju Bacaleg DPRD Medan, Erwin Simbolon S.Sos Siap Berikan Perubahan & Perbaikan Medan Utara Yang Lebih Baik

Bacaleg Partai Hanura Janses dan Anggiat Simbolon Kolaborasi dengan Pemko Medan Gelar Gotong Royong

Buka Koperasi Bersama, Wakapolri Komjen Agus Adrianto Bantu Jurnalis Medan Rp600 Juta

Bobby Nasution Salurkan Zakat ASN Pemko Medan Senilai Rp.431.105.000 Kepada 1.886 Mustahik