Kapolres Pelabuhan Belawan Terima Penghargaan Dari Ketua Sahabat Dai Sumut



MEDAN | SATUHATISUMUT.COM - Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Josua Tampubolon, SH, MH, menerima penghargaan dari Ketua Pengurus Rumah Sahabat Da’i Sumut pada Jumat (10/2/2023). Penghargaan tersebut diberikan atas terjalinnya kerukunan umat beragama dan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah Hukum Polres Pelabuhan Belawan Tahun 2023.


Ketua Pengurus Rumah Sahabat Da’i Sumut  Ustad Dody Mahendra  mengatakan pihaknya mengapresiasi kinerja Polres Pelabuhan Belawan dibawah Kepemimpinan AKBP Josua Tampubolon, SH, MH, atas kinerja yang ditunjukkannya dalam waktu 1 bulan berhasil membuat situasi kamtibmas yang semakin kondusif.


"Selain situasi kamtibmas yang kondusif, kami juga memberikan apresiasi atas kerukunan umat beragama yang tercipta dan Bapak Josua Tampubolon juga merangkul tokoh–tokoh dari berbagai agama".


Sementara Kapolres Pelabuhan Belawan sangat berterimakasih atas penghargaan dan apresiasi yang diberikan oleh Ketua Pengurus Rumah Sahabat Da’i Sumut. 


"Ya, Saya selaku Kapolres Pelabuhan Belawan mengucapkan banyak terimakasih atas penghargaan yang diberikan dan saya juga meminta dukungannya untuk membantu program kerja saya selama menjabat sebagai Kapolres Pelabuhan Belawan nantinya." ujar Kapolres. (red)

Posting Komentar untuk "Kapolres Pelabuhan Belawan Terima Penghargaan Dari Ketua Sahabat Dai Sumut"

Iklan

Iklan

Iklan

Iklan

Iklan

Iklan

NEWS

Kompol Jama Kita Purba Dipromosikan Sebagai Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Gantikan Kompol Teuku Fathir Mustafa

Mabuk, David Chandra Aniaya Pengacara Sun Sin SH MH, Jari Tangan Patah Dihantam Kursi

Ini Sederet Prestasi Bobby Nasution Selama Menjabat Wali Kota Medan

Tangkap Penista Agama, Warga Konghucu Ucapkan Terima Kasih ke Kapolres Asahan

Diduga Bawa Kabur Mobil & Sepeda Motor, Vincent Hartono Dilaporkan ke Polrestabes Medan

Miliki Tunggakan Pajak Hingga 250 Milyar Lebih, Wali Kota Medan Segel Mall Centre Point

Ijeck Ajak Anak Muda PMKRI Kembangkan Potensi Daerah dengan Berwirausaha

Pawai Tarian Naga Liong di Vihara Maha Maitreya Pecahkan Rekor Muri

Muscab MPC Pemuda Pancasila ke XVI Kota Binjai Sukses, J Payu Sitepu Terpilih Aklamasi

Dipanggil Kejari Medan, Dirut PUD Pasar Medan Dukung Pemberantasan Korupsi